
Talent Modeling adalah proses pencarian, pengembangan, dan representasi individu yang memiliki potensi di bidang modeling. Ini mencakup berbagai aspek, mulai dari pelatihan keterampilan berpose dan berjalan di runway hingga membangun portofolio dan mencari peluang kerja di industri fashion, periklanan, dan hiburan. Model yang sukses tidak hanya mengandalkan penampilan fisik tetapi juga kemampuan untuk menyesuaikan diri dengan berbagai konsep fotografi dan peragaan busana
Kelas PGTK AMI
Sesi 1 –Kamis, Jam 15.00
Sesi 2 –Sabtu, Jam 13.30
Ms. Tari
Adhi Mekar Indonesia
Copyright © 2025. All rights reserved.